Bohemian Blangkon

Jumat 15 Nov 2024 - 16:31 WIB
Reporter : Eko Hatmono
Editor : Eko Hatmono

Tapi saya tidak kenal siapa saja yang di video Bohemian Rhapsody a la Jawa itu.

Dugaan saya langsung ke Yogyakarta. Mana ada kreativitas "asu" seperti itu kalau tidak dari Yogyakarta.

Maka saya hubungi Butet Kartaredjasa. Si raja "asu" dari Yogyakarta. Saya pikir ini pasti bagian dari pentas teater terbarunya berjudul Putra Sang Maestro. Yang juga akan dibintangi Cak Lontong.

Butet pernah mengirimi saya poster promosi Putra Sang Maestro. Sebelum saya berangkat ke Amerika. Maksudnya: agar saya nonton.

Saya minta maaf tidak akan bisa beli tiketnya. Di tanggal pentas itu saya sudah ke Tiongkok.

"Apakah Bohemian Rhapsody Jawa itu kelompok Anda? Bagian dari Putra Sang Maestro?” tanya saya ke Butet.

"Bukan".

"Hah? Bukan?”

"Bukan".

" Anda kenal mereka?”

BACA JUGA:Kawin Thinking

"Tidak".

" Tapi, itu pasti dari Yogya kan?"

"Kalau tidak Yogya pasti Solo. Hanya anak-anak dari dua kota tersebut yang bisa 'asu' seperti itu".

"Jadi, Anda benar-benar tidak tahu siapa mereka?”

"Tidak tahu. Dan sayangnya mereka tidak memberi tahu saya".

Kategori :

Terkait

Rabu 03 Sep 2025 - 17:46 WIB

Joget Malinau

Selasa 02 Sep 2025 - 16:52 WIB

Joget Kebenaran

Minggu 31 Aug 2025 - 17:46 WIB

Reformasi Solo

Sabtu 30 Aug 2025 - 16:28 WIB

Cantik Tersipu

Kamis 28 Aug 2025 - 17:05 WIB

Tempe Kedelai