Jaksa Terdakwa

Selasa 27 Aug 2024 - 18:25 WIB
Reporter : Radar Kepahiang
Editor : Radar Kepahiang

Di situ debat ekonomi akan seru: jalan mana yang harus ditempuh agar negara maju.

Trump memilih jalan lewat orang-orang kaya. Mereka yang mampu menjadi sumber pertumbuhan ekonomi. Mereka yang terbukti mampu menciptakan lapangan kerja.

Kamala memilih jalan lewat kelas menengah. Bila kelas menengah kuat negara akan kuat. Pajak untuk mereka harus dipotong. Biaya hidup dan kesehatan mereka tidak boleh jadi objek kerakusan bisnis farmasi.

Saya tidak sabar menunggu debat itu. Rasanya Anda juga tidak sabar menunggu debat antara Ridwan Kamil dan Anies Baswedan di Pilkada Jakarta.

Kategori :

Terkait

Kamis 13 Mar 2025 - 16:38 WIB

Ayat Anggur

Rabu 12 Mar 2025 - 19:44 WIB

Air Mata

Selasa 11 Mar 2025 - 16:36 WIB

Wanita Danantara

Senin 10 Mar 2025 - 16:33 WIB

Danantara Audit

Minggu 09 Mar 2025 - 16:39 WIB

Daging Mentah