Air Emas
Editor: Eko Hatmono
|
Jumat , 22 Mar 2024 - 18:11
--
Air itu awan yang terperangkap
Air itu tubuh manusia, tubuh hewan, tubuh tumbuhan
Air itu memakan air
Air juga sumber keturunan, sumber kenikmatan.
Air juga sumber duka nestapa
Air itu emas bagi yang kehausan.
BACA JUGA:Lomba Pengeras
Catatan:
Bagaimana kalau komentar hari ini --khusus hari ini-- hanya tentang air. Bentuknya apa saja: puisi, prosa, curhat, kisah dan apa pun yang terkait air. Komentar terpilih akan mendapat hadiah Air Zamzam).(Dahlan Iskan)