Luar Biasa, 4 HP Ini Ternyata Buatan Asli Indonesia!

Rabu 15 Jan 2025 - 10:06 WIB
Reporter : Jimmy Mahendra
Editor : Eko Hatmono

Radarkoran.com - Mungkin ada banyak diantara kita yang belum tahu bahwa ada sejumlah HP canggih yang diproduksi asli oleh warga Indonesia sendiri.

Kali ini Radarkoran.com akan mengulas tentang sejumlah HP canggih yang merupakan buatan anak bangsa. Ada juga yang merk terkenal lho, berikut ulasannya:

1. Luna Warior X

HP ini memiliki spesifikasi MediaTek Helio G37 dan dilwngkapi RAM/ROM sebesar 6 GB/64 GB. Namun untuk mendapatkan 1 unit HP ini, kamu harus merogoh kocek sebesar Rp 2,7 juta.

BACA JUGA:2 HP Redmi dengan Harga di Bawah Rp 2 Jutaan

2. Advan Nasa Pro

HP Advan sudah terkwnal sejak lama, namun siapa sangka ternyata HP ini merupakan produksi asli Indonesia. 

HP Advan dengan merk terbaru inj, memiliki keunggulan sistem operasi Android yang minim bloatware dan iklan, menghadirkan layar lebar dengan tampilan cerah, serta sudah pakai port USB tipe-C. HP ini perunitnya dijual dengan harga Rp 1,2 juta.

 

3. Evercross M60

Evercross merupakan HP yangcsejak zaman dahulu telah mewarnai dunia teknologi di Indonesia, bahkan jauh sebelum adanya teknologi seperti android yang kita nikmati sekarang ini.

Untuk keluaran terbarunya, Evercross dengan seri M60 ini memiliki kelebihan layar cukup luas, tampilan baik untuk kelasnya Performa oke buat aktivitas ringan seperti chatting, serta punya slot microSD khusus. HP ini dijual dengan harga Rp 600 ribu saja unguk per 1 unitnya.

BACA JUGA:Cocok Buat Gamers, Laptop Nokia Purebook X14 Punya Spesifikasi Terbaik

 

4. MITO

Kategori :