Mengenal Fungsi Master Rem pada Motor

Selasa 04 Mar 2025 - 09:32 WIB
Reporter : Aditiya R R
Editor : Eko Hatmono

 

-Level Sensor, Master rem juga memiliki sensor yang fungsinya untuk mendeteksi jika minyak rem dalam tangki sudah habis. 

 

-Returns Spring, merupakan sebuah pegas pengembali sehingga piston bisa kembali ke posisi semula. 

 

-Primary Piston, merupakan piston utama untuk rem bagian depan dan memiliki seal pada bagian ujungnya. 

 

-Secondary Piston, merupakan piston sekunder yang berada di bagian rem belakang. Juga memiliki seal pada kedua ujungnya. 

 

-Return Port, merupakan lubang katup untuk pengembalian minyak rem yang berasal dari ruang tekanan ke arah reservoir tank. 

 

-Inlet Port, merupakan lubang untuk mengisi minyak rem dari reservoir ke ruang tekanan minyak rem. 

Kategori :