Toyota Land Cruiser FJ 2026 Siap Hadir, Ini Spesifikasi Mesin dan Harganya

Jumat 11 Jul 2025 - 10:47 WIB
Reporter : Aditiya R R
Editor : Eko Hatmono

Mesin bensin 2.0L

Mesin bensin 2.7L

 

Mesin yang berkapasitas 2.7L ini mampu mengeluarkan tenaga hingga 163 PS yang menjadi pilihan paling kuat untuk digunakan.

Kemudian beralih menilik sistem penggeraknya, Toyota Land Cruiser FJ 2026 dikabarkan akan menggunakan sistem 4WD atau penggerak empat roda full time. Lengkap dengan fitur yang akan membagi tenaga secara otomatis serta mode berkendara sesuai dengan kondisi jalanan.

Sebagai informasi, untuk saat ini belum ada kabar lebih lanjut apakah unit kendaraan Toyota Land Cruiser FJ 2026 ini akan dipasarkan ke pasar otomotif Tanah Air. Belum ada informasi lanjut mengenai harga resmi yang ditawarkan untuk cruiser retro ini.

Kategori :