Harga Masih Tinggi, Sayang Petani di Bermani Ilir Sudah Tutup Musim
Editor: Candra Hadinata
|
Sabtu , 07 Sep 2024 - 18:03

KOPI : Gudang kopi milik Aryandi, salah satu toke kopi terbesar di Bermani Ilir Kabupaten Kepahiang Provinsi Bengkulu.--RYAN/RK
"Cuma ada beberapa petani, buahnya pun juga tidak sebanyak dulu. Mungkin semua petani di daerah ini sudah mulai tutup musim panen," pungkasnya.