7 Camilan yang Membantu Menurunkan Berat Badan Semakin Mudah

Irisan apel dengan selai kacang membuat kamu merasa kenyang beberapa jam, sehingga sangat bagus untuk camilan diet. --FOTO/ILUSTRASI

Ambil tortilla gandum utuh, olesi selai kacang di atasnya, kemudian tambahkan pisang. Gulung dan potong menjadi potongan-potongan kecil untuk camilan lezat dan mengenyangkan. Karbohidrat, serat, serta protein pada selai kacang, tortilla, dan pisang membuat kamu kenyang selama berjam-jam. 

6. Telur rebus 

Tidak ada yang menyangkal bahwa telur rebus merupakan sumber protein dan lemak sehat yang sangat baik. Kamu dapat merebus telur terlebih dahulu dan menikmatinya sebagai camilan.

7. Hummus dengan sayuran 

Hummus merupakan sumber lemak dan protein sehat. Kamu dapat memadukannya dengan sayuran mentah seperti mentimun, wortel, serta seledri untuk menghasilkan camilan yang bergizi mengenyangkan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan