Tutup Tahun 2023, Inflasi Kota Bengkulu Turun

INFLASI : Infografis Inflasi Kota Bengkulu per Desember 2023--GATOT/RK

Sedangkan jika dilihat dari tingkat inflasi bulanan (m-t-m), dari 90 kota yang dipantau di Indonesia, sebanyak 85 kota mengalami inflasi dan 5 kota mengalami deflasi. Inflasi tertinggi terjadi di Ternate sebesar 1,64 persen dengan IHK sebesar 117,18 dan inflasi terendah sebesar 0,02 persen terjadi di Bandar Lampung dengan IHK sebesar 118,66.

Deflasi terdalam terjadi di Meulaboh sebesar 0,67 persen dengan IHK sebesar 120,38. Deflasi terdangkal sebesar 0,03 persen terjadi di Metro dengan IHK sebesar 118,60 dan Dumai dengan IHK sebesar 117,85.

"Dan dengan inflasi bulanan sebesar 0,24 persen, kota Bengkulu berada di peringkat ke 57 dari 90 kota yang dipantau setiap bulannya," tutup Win Rizal.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan