Harga Cuma Ratusan Ribu, 3 HP Ini Punya Kapasitas Penyimpanan Besar

Tangkap layar HP Oppo F1--JIMMY/RK

Radarkoran.com - Semakin hari, HP yang diproduksi oleh perusahaan-perusahaan ternama juga turut berkembang mengikuti perkembangan zaman dan kebutuhan teknologi penggunanya.

Mulai dari resolusi kamera yang jernih sebaik mata memandang, kapasitas penyimpanan yang besar untuk menyimpan aplikasi, daya baterai yang besar, fast charging dan sejumlah fitur lainnya.

Namun sayangnya, tidak semua orang mampu untuk membeli hp yang canggih lantaran harga jualnya yang mahal.

Nah kali ini, Radarkoran.com akan mengulas beberapa HP yang dijual dengan harga cuma ratusan ribu namun memiliki RAM besar yang cukup mempuni untuk digunakan bermain game. Berikut ulasannya:

 

1. OPPO F1

Dibekali dengan kamera depan 16 megapiksel yang luar biasa, Oppo F1s membawa pengalaman selfie ke level berikutnya. Jangan pernah ragu untuk mengekspresikan diri, karena setiap detail akan terabadikan dengan sempurna.

Performanya pun tak kalah menawan, menjalankan tugas-tugas sehari-hari dengan lancar dan tanpa hambatan.

HP ini memiliki kapasitas RAM cukup besar yakni 3/32. Untuk per unit nya, HP ini dihual dengan harga Rp 600 ribuan. 

BACA JUGA:Terjun Bebas, Ini HP Canggih yang Harganya Sedang Turun!

2. VIVO Y55

Dulu HP ini sebetulnya dijual dengan harga yang hampir menyentuh 2 juta, namun sekarang kamu bisa mendapatkannya dengan harga miring senilai Rp 800 hingga 900 ribuan saja.

Dibekali dengan prosesor yang kuat dan RAM yang cukup besar, HP ini mampu menjalankan berbagai aplikasi dan game dengan mulus. Pengalaman yang lancar dan responsif ini tentunya membuat kamu betah menggunakan Vivo Y55 sepanjang hari.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan