4. Mengukur Arus Listrik
Avometer dapat Anda gunakan untuk mengukur arus listrik di berbagai tempat, salah satunya kelistrikan pada kendaraan mobil. jadi, alat ini sering digunakan untuk perbaikan mobil.
Kini, Anda sudah lebih mengenal berbagai detail tentang avometer. Pada dasarnya, avometer adalah alat penting yang bisa dimanfaatkan untuk mengukur kelistrikan pada kendaraan Anda.
Kategori :