Yamaha Learn & Play, Pengolahan Air Minum hingga Edukasi Anak SD
Yamaha Learn & Play, Pentingnya Sistem Pengolahan Air Minum Bersih Hingga Edukasi Anak Sekolah Dasar--Yamaha
BACA JUGA:My Baby Dukung Orang Tua untuk Hadapi Anak Generasi Alfa
Apresiasi yang tinggi pun diberikan oleh pihak sekolah kepada YMNI atas berlangsungnya berbagai kegiatan edukasi ini.
Pasalnya, kegiatan tersebut dinilai bermanfaat dalam membangun pola hidup sehat dan kesadaran akan pentingnya keselamatan berkendara. Hal ini seperti yang diungkapkan oleh Lilis, selaku Kepala Sekolah SDN Cikadu, Purwakarta.
“Terima kasih kepada pihak Yamaha dan Kedutaan Jepang yang telah mengadakan aktivitas ini di sekolah kami. Anak-anak sangat terhibur dan banyak mendapatkan pengetahuan yang bermanfaat, Dimana ini diharapkan bisa membangun kesadaran mereka sejak dini untuk dapat membangun pola hidup sehat dan juga menaati prinsip kesalamatan dalam berkendara di jalanan publik,” terangnya.
Komitmen Yamaha untuk menghadirkan solusi atas persoalan isu-isu sosial di tengah Masyarakat, seperti ketersediaan air minum bersih akan terus dilanjutkan degan menggandeng berbagai pihak terkait. (**)