6 Bahan Alami Usir Jerawat di Punggung, Begini Cara Pakainya
Tomat merupakan salah satu bahan alami yang ampuh mengusir jerawat yang tumbuh di bagian punggung.--FOTO/ILUSTRASI
BACA JUGA:Mentimun Bisa Cegah Jerawat? Simak Penjelasannya
5. Lidah buaya
Bahan alami selanjutnya yang sangat ampuh menyembuhkan jerawat adalah lidah buaya. Caranya, oleskan gel lidah buaya dan biarkan sampai mengering pada jerawat selama 15 menit. Kemudian, bilas punggung dengan air hangat hingga bersih.
6. Cuka sari apel
Cuka apel merupakan salah satu bahan alami yang mengandung antioksidan yang mampu membunuh bakteri penyebab jerawat di punggung. Cara pakainya, oleskan cuka apel menggunakan cotton bud pada jerawat dan biarkan selama 10 menit. Setelah itu bilas tubuh dengan air hingga bersih.