Trik Mengembalikan Cat Mobil yang Kusam Jadi Kinclong

Mengembalikan cat mobil yang kusam jadi kinclong --FOTO/ILUSTRASI

 

-Langkah-langkah

 

1. Basahi seluruh permukaan mobil dengan air bersih.

 

2. Celupkan spons cuci ke dalam ember berisi sabun dan cuci permukaan mobil secara perlahan dengan gerakan memutar. Hindari menekan spons cuci terlalu kuat karena dapat menimbulkan goresan pada cat.

 

3. Bersihkan bagian atas mobil terlebih dahulu, kemudian lanjutkan ke bagian bawah.

BACA JUGA:Bagian Ruang Mesin Mobil yang Harus Dibersihkan, Apa Saja?

4. Bilas seluruh permukaan mobil dengan air bersih menggunakan selang air bertekanan.

 

5. Keringkan permukaan mobil dengan kain microfiber bersih untuk mencegah terbentuknya noda air.

 

-Pembersihan Interior

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan