Obat Ampuh Mengatasi Bisul yang Bisa Dibeli di Apotek

Rabu 12 Mar 2025 - 11:10 WIB
Reporter : Aditiya R R
Editor : Eko Hatmono

 

Jersi Herbal Extract 30 Kapsul

Jersi memiliki kandungan ekstrak bahan herbal, seperti kulit manggis, daun sirsak, dan pegagan. Obat bisul ini dipercaya dapat membantu melawan infeksi pada bisul, serta memiliki efek antioksidan dan antiradang, sehingga efektif dalam mengurangi pembengkakan dan kemerahan.

Jersi sebaiknya dikonsumsi 30 menit sebelum makan siang atau makan malam sebanyak 1–2 kapsul.

 

Kategori :