5 Khasiat Rutin Konsumsi Buah Apel, Salah Satunya Bisa Turunkan Tekanan Darah

Salah satu khasiat buah apel adalah untuk menurunkan kolestrol --FOTO/TANGKAPAN LAYAR

Untuk mencegah tekanan darah tinggi, perlu menjaga pola makan yang sehat. Penelitian  mengatakan bahwa apel mampu menurunkan tekanan darah tinggi. Antioksidan di dalam kulit apel memiliki khasiat memperlancar aliran darah. Selain itu, serat yang terkandung di dalamnya juga dapat menurunkan tekanan darah tinggi.

BACA JUGA:Berikut Tips Menjaga Kesehatan di Musim Penghujan

4. Meredakan Peradangan

Peradangan adalah salah satu cara untuk melawan infeksi dan menyembuhkan kerusakan pada jaringan. Namun, peradangan hanya membutuhkan waktu sebentar. Jika peradangan terjadi secara terus-menerus yang terjadi adalah kerusakan dan menyebabkan penyakit. Untuk meredakan sakit peradangan, dapat mengonsumsi buah apel. Buah apel memiliki sifat antiperadangan yang dapat mengurangi peradangan. Dengan mengonsumsi buah apel dapat memperbaiki peradangan yang kronis dengan bantuan protein c-reaktif dalam darah. Selain itu, buah apel dapat meningkatkan fungsi paru-paru dan melindungi tubuh dari penyakit asam.

 

5. Meningkatkan Kesehatan Usus

 

Usus menyimpan banyak mikroorganisme di dalam tubuh. Jenis mikroorganisme yang ada di dalam tubuh manusia dibedakan menjadi mikroorganisme baik dan mikroorganisme jahat. Untuk meningkatkan mikroorganisme baik dan menurunkan mikroorganisme jahat  dalam tubuh, dapat mengonsumsi buah apel. Buah apel mengandung Quercetin yang dapat menghambat mikroorganisme jahat yang tubuh di dalam usus. Sedangkan, kandungan pektin di dalam buah apel mampu meningkatkan mikroorganisme baik dalam tubuh. Ketika rutin mengonsumsi buah apel artinya telah meningkatkan kesehatan usus.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan