Jangan Ditanam, 7 Tanaman Ini Bisa Mengundang Ular ke Area Rumah
Editor: Eko Hatmono
|
Sabtu , 22 Feb 2025 - 10:13

Tanaman yang dapat mengundang ular ke area rumah.--FOTO/ILUSTRASI
Bambu dikenal akan pertumbuhannya yang lebat. Tanaman satu ini menawarkan area yang rimbun dan tertutup. Area seperti ini bisa menarik mangsa ular seperti tikus. Oleh karena itu, bambu termasuk ke dalam kelompok tanaman yang bisa mengundang ular masuk ke area rumah.