Risiko Lupa Perpanjang SIM yang Harus Diketahui
Editor: Eko Hatmono
|
Senin , 24 Feb 2025 - 09:23

Risiko lupa memperpanjang SIM--FOTO/ILUSTRASI
Pengendara dengan surat izin yang tidak aktif akan menjadi was-was dan tidak nyaman terutama jika harus melakukan perjalanan jauh atau ke daerah yang rawan akan razia.
Jika ditemukan oleh polisi, pastinya akan mengalami mendapat tilang bahkan dilarang untuk berkendara sampai surat izin milik pengendara sudah diperpanjang atau diperbarui.