Yuk Kenali Ciri-ciri Rambut Sehat, Ini Penjelasannya
Editor: Eko Hatmono
|
Sabtu , 15 Mar 2025 - 10:25

Rambut sehat--FOTO/ILUSTRASI
Bebas ketombe termasuk ciri-ciri rambut yang sehat karena menandakan bahwa rambut bersih dan kelembapannya pas. Ketombe biasanya disebabkan oleh jamur yang mengiritasi kulit kepala, yang dapat muncul saat kulit kepala terlalu kering, terkena kandungan sampo yang tidak cocok dengan kulit kepala, atau terlalu jarang keramas.