Orang RI Ini Hidup di Era Nabi Muhammad, Namanya Viral Sampai Arab

Ratu Shima Kerajaan Kalingga. --TANGKAPAN LAYAR

Hidup Ratu Shima sendiri berakhir pada 695 Masehi. Sementara Kerajaan Kalingga runtuh pada tahun 752 M. Ketika situasi ini terjadi, Islam di Jazirah Arab sudah berkembang pesat. Sejarah mencatat di Arab sudah memasuki era Bani Umayyah yang eksis dari tahun 661-750 Masehi

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan