Kemenkumham Bengkulu Ajak Bersinergi Tingkatkan Perekonomian Daerah

Penandatanganan komitmen dalam rangka promosi dan diseminasi indikasi geografis sekaligus melaunching produk lokal daerah, bertempat di Aula Hotel Two K-Azana Style pada Selasa pagi, 20 Februari 2024--GATOT/RK

Dalam kesempatan ini pun dilaksanakan Penyerahan Surat Pencatatan Ciptaan Karya Tulis kepada 8 orang mahasiswi STIKES Tri Mandiri Sakti dan Sertifikat Merek MOM'S QD kepada Ibu Maryam dan Merek SAMOLA kepada Yordan Yong oleh Gubernur Bengkulu didampingi Kakanwil. 

Dan sebagai bentuk komitmen bersama demi meningkatkan indikasi geografis, dilaksanakan penandatangan Komitmen Bersama tentang Tematik Indikasi Geografis Tahun 2024, Dukungan Pendaftaran Indikasi Geografis dan Fasilitasi Pengembangan Masyarakat Perlindungan Indikasi Geografis (MPIG) oleh Kakanwil kepada Gubernur Provinsi Bengkulu dan Seluruh Bupati/Walikota di Provinsi Bengkulu. Tidak hanya itu, dalam kesempatan baik ini dilaksanakan Launching Indikasi Geografis Batik Sungai Lemau Bengkulu Tengah. (gju) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan