Kematian Pria di Tenda Pasar Malam Curup Terungkap, Diduga Karena Ini
Editor: Eko Hatmono
|
Jumat , 09 Aug 2024 - 09:32
KEMATIAN : Pernyebab kematian pria di Tenda pasar Malam di Curup terungkap. --DOK/RK
Melihat korban yang sudah tidak ada respon, temannya tersebut sempat memegang tangan korban dan saat itu tangan korban sudah dalam keadaan dingin. Melihat korban yang sudah tidak ada respon, rekannya yang lain juga memanggil temannya yang lain untuk membangunkan korban dan selanjutnya, tidak ada jawaban hingga akhirnya diketahui meninggal dunia.