Tips Menjaga Kesehatan Saat Musim Pancaroba

Musim pancaroba membuat kita harus jaga kesehatan agar tidak mudah sakit----freepik--

Rutin berolahraga setiap hari akan membuat tubuh lebih sehat dan kekebalan tubuh lebih kuat sehingga tidak mudah terserang penyakit. Untuk itu luangkanlah waktu 30 menit setiap hari untuk berolahraga.

 

4. Kendalikan Stres

Lemahnya sistem kekebalan tubuh juga bisa dipengaruhi oleh stres. Stres akut dan berkempanjangan dapat mengurangi daya tahan tubuh dan mudah terserang penyakit. oleh sebab itu, kendalikan stres dengan beraktivitas yang produktif agar daya tahan tubuh tetap terjaga.

 

5. Istirahat Cukup.

Istirahat yang cukup merupakan bagian dalam menjaga kondisi tubuh agar tetap sehat dan bugar. Selain itu, istirahat yang cukup dapat membuat optimal fungsi imun yang dapat mencegah dari berbagai penyakit.

 

6. Minum Air Putih

Minum air putih minimal 8 gelas dalam sehari untuk menjaga keseimbangan tubuh, membantu mengeluarkan racun, dan meningkatkan energi pada tubuh.

Itulah beberapa tips menjaga kesehatan pada saat memasuki musim pancaroba. Terapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) pada diri, keluarga, dan lingkungan sekitar agar terhindar dari berbagai penyakit.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan