Sabuk Pengaman Mobil Macet? Ini Penyebabnya!

Minggu 16 Feb 2025 - 10:42 WIB
Reporter : Aditiya R R
Editor : Eko Hatmono

Oleh karena itu, penting untuk menjaga kebersihan sabuk pengaman mobil secara teratur. Anda bisa menggunakan jasa service sabuk pengaman mobil macet dari Suzuki jika masalah berubah menjadi lebih serius.

 

4. Usia dan Keausan

Safety belt terkunci biasanya juga dipengaruhi oleh keausan dari penggunaan intensif dalam jangka waktu yang lama. Sabuk pengaman menjadi kaku, sulit untuk ditarik atau dilepaskan, dan bahkan mengalami kegagalan dalam mengunci dengan benar.

Ketika sabuk pengaman mobil Anda sudah berusia cukup lama atau mulai mengalami tanda-tanda keausan, sebaiknya pertimbangkan untuk menggantinya dengan yang baru. Harga sabuk pengaman mobil cukup bervariasi, tergantung kualitas komponen penyusunnya.

Kategori :