Realme GT 7 Series akan Hadir dengan Chipset Dimensity 9400e

Rabu 21 May 2025 - 08:50 WIB
Reporter : Aditiya R R
Editor : Eko Hatmono

Realme juga menekankan bahwa GT 7 Series adalah flagship killer sejati di tahun 2025, berkat perpaduan desain futuristik, performa superior, serta efisiensi energi dan termal yang dioptimalisasi.

Kehadiran realme GT 7 Series ini menandai langkah signifikan perusahaan dalam mengukuhkan posisi mereka sebagai inovator teknologi di segmen flagship Android dunia.

Dengan komitmen terhadap inovasi dan kinerja, realme GT 7 Series tampaknya bukan sekadar perangkat baru, melainkan sebuah pernyataan arah baru tentang bagaimana seharusnya smartphone premium dirancang: cerdas, cepat, dingin, dan menawan.

 

Kategori :