Fitur Unggulan dan Spesifikasi Lengkap Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:

Senin 26 May 2025 - 09:11 WIB
Reporter : Aditiya R R
Editor : Eko Hatmono

Radarkoran.com - Honda CUV e: dan ICON e:, merupakan motor listrik Honda dengan beragam fitur unggulan untuk memberikan kesenangan dan kenyamanan berkendara. 

Harga kedua motor listrik baru Honda itu terbilang cukup tinggi.

Kehadiran CUV e: dan ICON e: melengkapi jajaran sepeda motor listrik Honda yang dijual ke konsumen, sebelumnya sudah ada EM1 e: yang menjadi motor listrik perdana dari AHM.

Baik Honda CUV e: maupun ICON e: sama-sama dirancang untuk memenuhi berbagai kebutuhan pengguna serta mendukung produktivitas tinggi.

Demi mencapai hal tersebut Honda CUV e: dan ICON e: telah dibekali dengan beragam fitur unggulan hingga baterai berkapasitas mumpuni sebagai energi untuk menjalankan kendaraan.

Mengusung konsep ”Premium-Futuristic”, Honda CUV e: ini menawarkan pengalaman berkendara yang membanggakan dengan kualitas yang tak diragukan, serta keamanan terjamin khas Honda.

Desain yang disematkan pada sepeda motor listrik CUV e: mengusung gaya premium futuristik dengan sudut tajam di beberapa bagian. Kemudian berpadu dengan fitur-fitur modern yang menjadi keunggulannya sebagai pendukung bagi penggunanya saat berkendara.

 

 

1. Honda CUV e:

Adapun fitur unggulan yang dimiliki Honda CUV e:, antara lain sebagai berikut:

 

All LED Lighting System

Semua titik pencahayaan, meliputi lampu depan, lampu belakang serta lampu sein menggunakan LED, sehingga memberikan image canggih dan mewah.

 

Kategori :