Usia 40 Tahun Bisa Daftar CPNS 2024, Berikut Rincian Formasi Selengkapnya

Sabtu 24 Aug 2024 - 18:20 WIB
Reporter : Epran Antoni
Editor : Candra Hadinata

14. Pengumuman Hasil SKD CPNS 17 Oktober sampai dengan 19 November 2024.

15. Pelaksanaan SKB CPNS Non-CAT 20 November sampai dengan 17 Desember 2024.

16. Pemetaan Titik Lokasi Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) CPNS dengan CAT 20 November sampai dengan 22 November 2024.

17. Pemilihan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta Seleksi 23 November sampai dengan 25 November 2024.

18. Penarikan data final SKB CPNS 26 November sampai dengan 28 November 2024.

BACA JUGA:APBD Perubahan Provinsi Bengkulu Tahun 2024 Disahkan Bersama Raperda Penanaman Modal

19. Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT 29 November sampai dengan 3 Desember 2024.

20. Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT 4 Desember sampai dengan 8 Desember 2024.

21. Pelaksanaan SKB CPNS 9 Desember sampai dengan 20 Desember 2024.

22. Integrasi Nilai SKD dan SKB CPNS 17 Desember 2024 sampai dengan 4 Januari 2025.

23. Pengumuman Hasil CPNS 5 Januari 2025 sampai dengan 12 Januari 2025.

24. Masa Sanggah 13 Januari sampai dengan 15 Januari 2025.

25. Jawab Sanggah 13 Januari sampai dengan 19 Januari 2025.

26. Pengolahan Seleksi Hasil Sanggah 15 Januari sampai dengan 20 Januari 2025.

27. Pengumuman Pascasanggah 16 Januari sampai dengan 22 Januari 2025.

28. Pengisian DRH NIP CPNS 23 Januari sampai dengan 21 Februari 2025.

Kategori :