Berawal dari Program KB di Tahun 1960, Kini Korea Selatan Alami Krisis Populasi

Korea Selatan saat ini tengah menghadapi krisis populasi--Ilustrasi

Mereka yang menikah, wanita menuntut lebih banyak kesetaraan dalam tanggung jawab rumah tangga. Khususnya, menurut data, 92 persen wanita mengerjakan pekerjaan rumah tangga pada hari kerja dibandingkan dengan hanya 61 persen pria.

Hal ini telah menyebabkan kekecewaan terhadap peran pernikahan tradisional. Dalam survei 2024, sepertiga wanita tidak ingin menikah. Ada 93 persen wanita tidak ingin menikah dengan alasan beban pekerjaan rumah tangga dan membesarkan anak.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan