Google Luncurkan Layanan Notebook LM Plus
Editor: Eko Hatmono
|
Minggu , 29 Dec 2024 - 16:47
Layanan Notebook LM Plus--TANGKAPAN LATAR/antaranews.com
NotebookLM Plus untuk perusahaan dapat dibeli secara terpisah melalui Google Cloud. NotebookLM Plus untuk konsumen juga akan disertakan dalam Google One AI Premium pada awal tahun 2025.