Manfaat Daun Gedi Bagi Kesehatan

Manfaat daun gedi --FOTO/ILUSTRASI

4. Melawan sel kanker

Daun gedi diketahui mengandung senyawa yang memiliki efek antikanker, antioksidan, dan antiinflamasi.

Beberapa riset di laboratorium telah membuktikan bahwa ekstrak daun gedi bermanfaat dalam melawan sel kanker dan menghambat pertumbuhannya, misalnya kanker payudara, kanker lambung, dan kanker darah (multiple myeloma). Bahkan, daun gedi dinilai dapat berfungsi selayaknya obat anti-multiple myeloma.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan