Dijual Mahal Hingga Seharga Mobil Seken, HP Canggih Ini Ternyata Punya Kekurangan

Kekurangan sejumlah HP mahal--ILUSTRASI

Radarkoran.com - Meskipun dijual dengan harga yang mencapai puluhan juta, bahkan hingga menyerupai harga mobil seken. Ternyata sejumlah HP mahal ini masih memiliki sejumlah kekurangan terhadap sejumlah fitur canggihnya.

Beberapa pengguna atau bahkan influenser HP Canggih, juga kerap membahas terkait kekurangan dari HP mahal ini.

Kekurangan tersebut dianggap seharusnya tidak lagi terdapat pada HP sultan dengan harga selangit ini. Apa saja kekurangan itu? berikut informasinya yang berhasil dihimpun Radarkoran.com:

 

1. OPPO FIND N3 (Rp 27 Juta)

- Tanpa dukungan video rekaman 8K

- Tanpa wireless charging

- Sertifikasi tahan air yang kalah saing dengan Samsung Galaxy Z Fold5

 

2. APPLE IPHONE 15 PRO MAX (Rp 22,7 Juta)

- Paket penjualan kurang lengkap, tak ada aksesori tambahan

- Pengisian daya baterai kurang cepat

- Ada penerunan kemampuan GPu sampai 50 persen saat menjalankan performa maksimalnya

- Desain kaca belakang rentan pecah jika dibandingkan iPhone 14 Pro Max

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan