Daftar Mobil Amerika yang Masih Bertahan di Pasaran Indonesia

Salah satu mobil Amerika, Chevrolet--FOTO/ILUSTRASI

Merek Lain Tesla Makin Populer, Chrysler dan Dodge Menghilang

Selain tiga merek di atas, beberapa merek mobil Amerika lain pernah meramaikan pasar Indonesia. Chrysler dan Dodge, misalnya, pernah menjual produknya di Tanah Air, namun kini tidak lagi beroperasi di Indonesia.

Sementara itu, Tesla semakin sering terlihat di jalanan perkotaan Indonesia. Berbeda dengan merek-merek lain, Tesla tidak masuk melalui agen pemegang merek (APM), melainkan melalui importir umum.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan