Ini Perolehan Suara Calon DPD RI Terbanyak Hasil Pleno Provinsi
DPD RI : KPU Provinsi Bengkulu tetapkan hasil perolehan suara 12 calon DPD RI Dapil Bengkulu dalam Pemolu 2024--GATOT/RK
Imron Rosyadi dengan jumlah total perolehan suara sebanyak 73.101 suara yang tersebar di Bengkulu Selatan sebanyak 1.120 suara, Rejang Lebong 5.057 suara, Bengkulu Utara 48.326 suara, kaur 785 suara, Seluma 1.154 suara, Mukomuko 3.848 suara, Lebong 1.356 suara, Kepahiang 1.760 suara, Bengkulu Tengah 3.372 suara dan Kota Bengkulu sebanyak 6.323 suara.
Patrice Rio Capella dengan total perolehan suara 26.568 suara yang tersebar di Kabupaten Bengkulu Selatan sebanyak 685 suara, Rejang Lebong 5.106 suara, Bengkulu Utara 3.086 suara, Kaur 262 suara, Seluma 554 suara, Mukomuko 1.808 suara, Lebong 7,443 suara, Kepahiang 1.306 suara, Bengkulu Tengah 1.340 suara, dan Kota Bengkulu sebanyak 4.978 suara.
Terakhir Rahiman Dani dengan jumlah perolehan suara sebanyak 59.727 suara yang tersebar di Bengkulu Selatan sebanyak 8.798 suara, Rejang Lebong 2.125 suara, Bengkulu Utara 3.993 suara, Kaur 23.482 suara, Seluma 3.903 suara, Mukomuko 1.778 suara, Lebong 1.543 suara, Kepahiang 1.201 suara, Bengkulu Tengah 3.053 suara dan Kota Bengkulu sebanyak 9.851 suara.
Untuk diketahui, perolehan suara DPD RI Dapil Bengkulu tersebut diberikan oleh pengguna hak pilih yang ada di wilayah Bengkulu sebanyak 1.293.950 orang (data penetapan D Hasil Provisi) yang tersebar di kabupaten/kota dalam wilayah Bengkulu pada Pemilu yang diselenggarakan pada 14 Februari 2024 lalu.