12 Manfaat Bunga Pepaya bagi Kesehatan

Sabtu 21 Sep 2024 - 09:53 WIB
Reporter : Suhay Putra
Editor : Eko Hatmono

Temuan itu juga didukung dengan terlihatnya jumlah sel pankreas yang lebih banyak dan lebih sehat, jika dibandingkan dengan penderita diabetes yang tidak rutin mengonsumsi ekstrak bunga pepaya

 

8. Mencegah Kanker

Bunga pepaya kaya akan flavonoid. Senyawa ini membantu tubuh untuk melawan radikal bebas yang dapat menyebabkan berbagai jenis penyakit termasuk kanker.

Agar pencegahan kanker lebih optimal, terapkan pola makan sehat dan jauhi rokok.

BACA JUGA:Pepaya California, Asal Usul hingga Manfaatnya untuk Tubuh

9. Mengurangi Keparahan Asma

Bersama daun pepaya, khasiat bunga pepaya juga bisa membantu mengurangi keparahan asma. 

Pada penyakit asma, terjadi reaksi peradangan di saluran pernapasan. Akibatnya, saluran bengkak dan menghasilkan banyak lendir.

Daun pepaya mengandung efek antiinflamasi (antiradang) yang cukup kuat dan dapat bekerja langsung pada sel-sel di saluran pernapasan.

Jika dibandingkan obat kortikosteroid sejenis metilprednisolone, keduanya dinilai memiliki efek yang hampir serupa. Meski demikian, obat metilprednisolone tetap lebih superior.

BACA JUGA:Harga Pepaya California kembali Naik, Cukup Menjanjikan

10. Meningkatkan Nafsu Makan

Kembang pepaya dipercaya mampu menambah selera makan, lho. Meski rasanya pahit, mengonsumsi hidangan ini sebagai lauk sampingan dianggap membuat makan terasa lebih nikmat.

Namun, manfaat kembang pepaya ini mungkin belum tentu efektif bagi semua orang.

 

Kategori :

Terkait

Sabtu 21 Sep 2024 - 09:53 WIB

12 Manfaat Bunga Pepaya bagi Kesehatan