Kerajaan Sriwijaya sempat menaklukkan wilayah Kamboja. Wilayah kekuasaan yang luas dan strategis, membuat Sriwijaya bisa menjual hasil alam dan sumber ekonomi di wilayah tersebut.
Dalam catatan sejarahnya, kekuasaan Sriwijaya di wilayah Kamboja didapat dari seorang pendeta bernama I Tsing (beliau juga sempat tinggal kerajaan ini).
Itulah beberapa negara yang pernah menjadi bagian dari Indonesia.
Kategori :