Manfaat Mangga Golek untuk Kesehatan

Mangga golek --FOTO/ILUSTRASI

Karotenoid, khususnya lutein dan zeaxanthin, berfungsi untuk menyerap cahaya berlebih yang masuk di dalam retina. Nutrisi ini juga berperan dalam melindungi mata dari paparan radiasi yang berbahaya.

 

5. Mendukung kesehatan jantung

Mangga golek bisa menjadi pilihan buah yang cocok bagi penderita penyakit jantung. Buah ini kaya akan kalium yang dapat menurunkan tekanan darah dan melancarkan aliran darah.

Kandungan antioksidan dalam mangga golek juga membantu menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida di dalam darah. Dengan begitu, jantung pun bisa berfungsi secara optimal.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan