Kursi OPD Ditinggal Kosong, Dewan Soroti Etika Eksekutif Saat Paripurna
Kondisi ruang DPRD Provinsi Bengkulu dalam kondisi tidak ada pejabat OPD yang hadir saat penyampaian pandangan umum fraksi atas raperda inisiatif dewan.--GATOT/RK
Sementara itu, Asisten III Setda Provinsi Bengkulu, Nandar Munadi menyebut, hal itu bisa menjadi pembelajaran kedepannya. Nandar menduga setelah rapat paripurna dilakukan skorsing, jajaran OPD menduga rapat akan segera selesai.
"Mungkin dari OPD menganggap setelah skor akan disimpulkan dan ditutup. Tentu ini akan kami ingatkan lagi OPD agar kehadiran sampai selesai betul dan diketahui betul rangkaian acara rapat. Ini bahan evaluasi kami," ujar Nandar.