Ingin Merekam Panggilan WhatsApp? Berikut 4 Langkah yang Harus Dilakukan

Sekarang ada cara untuk merekam panggilan WhatsApp.--FOTO/ILUSTRASI

Radarkoran.com - Apakah anda masih bingung untuk merekam panggilan WhatsApp? Ternyata merekam panggilan WhatsApp sangatlah mudah, dengan menggunakan perangkat Android dan iPhone. 

Bagi seseorang mungkin merekam panggilan WhatsApp sangat perlu dilakukan. Karena bisa berguna untuk mengingat detail percakapan tertentu tanpa khawatir ada informasi yang terlupakan atau hilang. 

Seperti misalnya, merekam panggilan WhatsApp saat diskusi bisnis, wawancara telepon, konsultasi dengan klien, atau bahkan percakapan pribadi yang ingin disimpan sebagai kenang-kenangan.

Tidak bisa dipungkiri jika kemajuan teknologi yang ada sekarang cukup canggih dan bisa membantu dalam kinerja yang anda jalan sehari - hari dan salah satunya merekam panggilan WhatsApp. 

Dilancir Bacakoran.com dari tempo.co, Rabu 20 November 2024, beberapa metode perekaman panggilan WhatsApp kini dapat anda gunakan. 

Metode yang bisa diterapkan cukup beragam dan dapat disesuaikan dengan jenis perangkat yang digunakan. Aplikasi tambahan yang ingin diinstal, hingga kenyamanan pengguna dalam mengoperasikannya.

Perlu juga diketahui jika, setiap metode merekam panggilan WhatsApp yang anda lakukan mempunyai langkah-langkah yang berbeda. 

Selain itu, terdapat juga beberapa aplikasi yang menawarkan fitur tambahan seperti penyimpanan otomatis di cloud atau pengaturan privasi.

BACA JUGA:Beda dari Filter Chat, WhatsApp Merilis Fitur List

Berikut 4 cara merekam panggilan WhatsApp: 

1. Menggunakan Aplikasi Perekam Bawaan

Sebagian ponsel Android dan iPhone dilengkapi dengan aplikasi perekam suara bawaan yang bisa digunakan untuk merekam panggilan. Cukup buka aplikasi ini sebelum melakukan panggilan WhatsApp dan mulai merekam. Namun, fitur ini mungkin tidak tersedia di semua perangkat atau memiliki keterbatasan dalam merekam suara panggilan secara langsung. Pastikan ponsel Anda memiliki fitur ini.

- Mulai panggilan di WhatsApp.

- Aktifkan mode speaker agar suara terdengar jelas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan