Menanti Gagasan Baru Musyda Pemuda Muhammadiyah Kepahiang Ke V
Persiapan Musyda Pemuda Muhammadiyah Kepahiang ke-V Rapat.--YUS/RK
Musyda yang menjadi agenda rutin organisasi setiap empat tahun sekali ini, juga diharapkan mampu menjadi sarana konsolidasi di antara kader dengan segala potensi yang dimilikinya, sehingga nantinya akan muncul ide dan gagasan baru yang mampu memperkuat peran dan kontribusi organisasi dalam berbagai bidang kehidupan. Tema pelaksanaan Musyda kali ini adalah
Pemuda berkemajuan harmoni memajukan Kabupaten Kepahiang
.
"Tema ini diharapkan mampu memberikan motivasi dan spirit bagi seluruh kader Pemuda Muhammadiyah dalam memberikan peran dan kontribusinya bagi umat dan masyarakat khususnya di Kabupaten Kepahiang," harapnya.
Kegiatan ini akan diikuti oleh utusan dari Pimpinan Cabang dan Ranting Pemuda Muhammadiyah se-Kabupaten Kepahiang dengan jumlah sekitar 150 peserta. Pembukaan Musyda rencana akan dibuka langsung oleh Ketua
Pemuda Muhammadiyah Wilayah Bengkulu