Update Harga Skutik Yamaha 2025: Cek Disini dari Termurah hingga Termahal

Yamaha Xmax Connected masih menjadi skutik tipe termahal motor Yamaha tahun 2025. --FOTO/ILUSTRASI
Radarkoran.com - Pada tahun 2025 ini, harga skutik Yamaha masih bervariasi tergantung model serta variannya. Contohnya Yamaha Nmax Turbo dimulai dari harga Rp 33,42 juta hingga Rp 46,1 juta.
Kemudian Yamaha Fazzio dimulai dari harga Rp 23,05 juta. Untuk Xmax Connected harganya mulai dari Rp 67,96 juta.
Nah, berikut kami sajikan daftar harga skutik Yamaha tahun 2025:
1. Yamaha Xmax
- Harga Yamaha Xmax Connected dimulai dari Rp 67,96 juta hingga harga Rp 73,26 juta.
2. Yamaha Nmax
- Harga Yamaha Nmax Neo dimulai dari Rp 33,42 juta hingga harga Rp Rp 46,1 juta.
- Harga Yamaha Nmax Turbo dimulai dari Rp 33,42 juta hingga harga Rp 46,1 juta.
3. Yamaha Fazzio
- Harga Yamaha Fazzio Hybrid Rp 23,05 juta.