Sudah Tiba di Bengkulu, Koper Haji Segera Dibagikan

KOPER : Pemeriksaan kondisi koper para Calon Jemaah Haji (CJH) Bengkulu yang sudah tiba di Asrama Haji--GATOT/RK

BACA JUGA:DPD PDI Perjuangan Jaring Balon Gubernur dan Wakil Gubernur Pilkada 2024, Semua Masyarakat Bisa Daftar

Adapun total jamaah haji Provinsi Bengkulu ditahun 2024 ini secara keseluruhan sebanyak 1.702 CJH, terdiri dari 1.636 kuota normal dan 66 jemaah tambahan.

Rinciannya, 333 CJH dari Kota Bengkulu, 206 CJH Bengkulu Utara, 138 CJH Bengkulu Selatan, 238 CJH Rejang Lebong, 180 CJH Mukomuko, 175 CJH Seluma, dan 109 CJH Kaur. Selanjutnya, 114 CJH Kepahiang, 97 CJH Lebong dan 92 CJH Bengkulu Tengah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan