Buah Kersen, Buah Kecil yang Banyak Manfaat Salah Satunya untuk Kesehatan Jantung
Salah satu manfaat buah kersen adalah untuk kesehatan jantung--FOTO/TANGKAPAN LAYAR
4. Mengatasi Asam Urat
Buah kersen ternyata bermanfaat untuk menangani penyakit asam urat atau gout. Penyakit asam urat merupakan radang sendi akibat penumpukan kristal asam urat. Kandungan anti peradangan dalam buah kersen dapat meredakan nyeri yang disebabkan gout.
5. Baik Untuk Kesehatan Pencernaan
Gangguan pencernaan yang paling umum adalah maag. Penyakit ini membuat Kamu nyeri perut, mual, kembung, dan muntah. Nah, salah satu manfaat buah kersen adalah dapat mencegah dan mengobati permasalahan di lambung karena memiliki sifat anti peradangan.