Cara Mengobati dan Mencegah Penyakit Mata Menular

Cara mengobati dan mencegah penyakit mata menular--FOTO/ILUSTRASI

 

- Seka cairan dari mata dengan kain bersih dan segera buang ke tempat sampah.

 

- Cuci seprai, bantal, dan handuk secara teratur dengan deterjen dan air panas.

 

- Kenakan lensa kontak dengan baik dan benar.

 

- Hindari berbagi obat tetes mata, lensa kontak, kacamata, tisu dan kosmetik dengan orang lain, terutama yang memiliki masalah mata.

 

Jika sakit mata menular dialami tidak kunjung membaik atau malah bertambah parah, segera hubungi dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat. Hal ini penting untuk mencegah kerusakan mata permanen dan menular ke orang lain.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan