Catat, Ini Nutrisi dan Vitamin yang Terkandung Dalam Beras Merah
Nutrisi yang ada dalam beras merah --FOTO/TANGKAPAN LAYAR
Radarkoran.com- Beras merah, si biji-bijian kaya nutrisi, semakin populer sebagai alternatif sehat dari beras putih. Beras merah juga telah lama dikenal sebagai salah satu pilihan makanan yang baik untuk diet.
Tak hanya lezat, beras merah juga diyakini dapat membantu menurunkan berat badan. Kaya akan nutrisi dan serat, tak heran jika banyak pelaku diet mencoba mengonsumsi beras merah untuk menurunkan berat badan secara efektif dan sehat.
Kini banyak merek beras merah yang bisa menjadi pilihan. Namun adakah bahaya mengonsumsi beras merah untuk diet?
Mari kita bahas mengenai rahasia beras merah untuk diet yang diklaim efektif dalam menurunkan berat badan.
Nutrisi yang terkandung dalam beras merah
Beras merah adalah biji-bijian utuh yang masih memiliki kulit, lapisan kulit ari, serta lembaga utuh sehingga memiliki kadar serat dan nutrisi lain yang tinggi. Sebaliknya, beras putih tidak memiliki semua yang disebutkan di atas sehingga membuatnya kurang padat nutrisi.
Secangkir beras merah mengandung:
-Kalori: 248
BACA JUGA:Kandungan Gizi dan Nutrisi Buah Naga
-Karbohidrat: 52 g
-Serat: 3 g