5. Meningkatkan daya ingat
Kopi tanpa gula atau kopi hitam dapat meningkatkan daya ingat dan fungsi kognitif.
6. Menjaga kesehatan mental
Kopi tanpa gula atau kopi hitam dapat memperbaiki suasana hati dan mengurangi stres.
7. Menurunkan berat badan
Kopi tanpa gula atau kopi hitam dapat membantu menurunkan berat badan karena mengandung asam klorogenat yang memperlambat produksi glukosa dalam tubuh.
8. Meningkatkan performa fisik.
Kopi tanpa gula atau kopi hitam dapat meningkatkan performa fisik hingga 100 persen.
9. Membantu membersihkan racun
Kopi tanpa gula atau kopi hitam dapat membuang racun dan bakteri jahat pada tubuh.
Bahkan para ahli merekomendasikan orang dewasa untuk mengonsumsi dua cangkir kopi hitam tanpa gula setiap hari, yaitu secangkir di pagi hari dan secangkir di sore hari.