Tren Warna dan Baju Lebaran 2025

Ilustrasi perempuan mengenakan baju yang sesuai trend busana lebaran.--TANGKAPAN LAYAR

Radarkoran.com - Pada tahun 2025, tren fashion lebaran akan didominasi oleh nuansa lembut dan natural, yang memberikan kesan warna elegan serta menenangkan.

Berbagai pilihan warna dan model tren fashion Lebaran 2025 ini akan membuat Anda tampil memukau di hari raya, serta akan membantu mengekspresikan diri.

Namun jangan khawatir, sentuhan warna-warna cerah juga hadir untuk menambah semarak suasana Idul Fitri 1446 Hijriah ini.

Berbagai model busana, mulai dari gamis hingga setelah modern menawarkan pilihan yang sesuai dengan selera serta kebutuhan Anda.

 

Tren Warna Baju Lebaran 2025

 

1. Warna Biru: mulai dari powder blue yang lembut hingga navy yang tegas, tetap menjadi favorit karena fleksibilitasnya dalam dipadukan dengan warna lain. Memberikan kesan elegan dan menawan.

 

2. Earthy Tone: warna-warna seperti beige, cokelat, dan maroon menghadirkan tampilan klasik yang hangat dan bersahaja. Sangat cocok untuk yang ingin tampil kalem.

 

3. Pastel: soft pink dan rose gold memberikan sentuhan feminim, dan manis pada penampilan saat momen lebaran. Memberikan kesan yang lembut.

 

4. Burgundy: warna yang elegan dan berkelas ini diprediksi akan menjadi tren, terutama di kalangan pengunjung Pasar Tanah Abang karena dapat memberikan kesan mewah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan