Jangan Olahraga Berlebihan! Ini Dampak yang Bisa Anda Alami

Olahraga berlebihan dapat memberikan dampak negatif pada tubuh--FOTO/ILUSTRASI

Radarkoran.com - Olahraga adalah rangkaian aktivitas fisik yang terencana dan terstruktur dan melibatkan gerakan tubuh berulang-ulang untuk meningkatkan atau mendapatkan kebugaran jasmani dan kesehatan.

Walaupun olahraga menjadi salah satu aktivitas positif untuk menjaga kesehatan, melakukan olahraga yang berlebihan juga memberikan dampak negatif loh. Maka penting untuk memperhatikan kadar dan intensitas dalam berolahraga. 

Berikut beberapa dampak olahraga berlebihan yang perlu diketahui:

 

1. Meningkatkan Risiko Cedera

Olahraga berlebihan dapat meningkatkan risiko cidera pada tubuh anda. Struktur tubuh memiliki kapasitasnya masing-masing dan tidak bisa dipaksakan. Jika dilakukan, seperti olahraga berlebihan dapat menyebabkan cedera pada otot, tendon, dan ligamen.

 

2. Kelelahan

Melakukan aktivitas olahraga membutuhkan energi dalam tubuh. Sehingga, olahraga yang berlebihan dapat menyebabkan kelelahan yang berlebihan. Kondisi tubuh yang kelelahan berlebihan dapat mempengaruhi kinerja sehari-hari.

 

3. Dehidrasi

Olahraga berlebihan juga dapat menyebabkan tubuh kekurangan cairan atau dehidrasi. Kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi dapat mempengaruhi kinerja fisik dan mental. 

 

4. Kerusakan Sendi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan