Tidak Rugi Apa ?, 7 Anggota DPR RI Mundur, Pilih Berjuang Lagi Ikuti Pilgub 2024

DPR RI : 7 anggota DPR RI pilih mundur unruk maju Pilgub 2024--IST/RK

3. Airin Rachmi Diany

Nama Airin sudah tidak asing lagi bagi warga Tangerang Selatan. Sebab, Airin menjadi Walikota Tangerang Selatan pertama sejak berdirinya kota tersebut pada tahun 2008 silam.

BACA JUGA:Uang Palsu Beredar, Pedagang Wajib Teliti, Modusnya Belanja Saat Subuh

Airin menjadi orang nomor satu di Kota Tangerang Selatan selama dua periode yakni, periode 2011 sampai 2016 dan periode 2016 sampai 2021.

Diketahui Airin Rachmi Diany merupakan Anggota DPR RI terpilih periode 2024-2029 dalam Pemilu 2024 lalu. Airin meraih suara tertinggi di Dapil Banten III.

Namun, dibalik itu Airin pun harus mundur dari hasil pencelegan. Sebab, ia sudah ditetapkan sebagai Calon Gubernur (Cagub) Banten 2024.

 

4. Fatmawati Rusdi

Sejatinya Fatmawati Rusdi akan ikut dilantik menjadi Anggota DPR RI periode 2024-2029, pada Oktober 2024 mendatang. 

Sebab, ia menjadi peraih suara terbanyak caleg DPR RI dapil Sulsel I. Mantan Wakil Walikota Makassar ini berhasil menduduki kursi pertama.

Namun, Fatmawati memutuskan maju sebagai calon Wakil Gubernur Sulawesi Selatan berpasangan dengan calon Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman.

 

5. Rudy Masud

Rudy Masud  sosoknya dikenal sebagai Ketua DPD Partai Golkar Kalimantan Timur dan Anggota DPR RI periode 2019-2024 hasil Pemilu 2024 lalu.

BACA JUGA:Angka Pengangguran Capai 34.700 Orang, Lowongan Kerja Tidak Sesuai Jadi Salah Satu Faktornya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan