4 Motor Honda yang Gagal Produksi di Indonesia

Honda karisma salah satu motor gagal produksi di indonesia --FOTO/ILUSTRASI

Radarkoran.com - Ada sejumlah produk gagal Honda yang dipasarkan di Indonesia. Anggapan gagal pada sepeda motor tersebut didasari oleh sejumlah faktor, mulai dari sisi penjualan, kualitas produk, dan masih banyak lagi.

Sebenarnya tak hanya PT Astra Honda Motor (AHM) saja yang merasakannya, namun sejumlah pabrikan kendaraan roda dua lainnya juga pastinya punya sejumlah produk yang dianggap gagal di pasaran.

Berikut ini adalah motor Honda yang gagal produksi di Indonesia, : 

 

1. Honda Karisma

Berbicara mengenai produk gagal Honda yang pertama adalah Honda Karisma. Produk yang dirilis era tahun 2000an ini diharapkan mampu menggantikan Honda Legenda yang laris di Indonesia.

Karisma diharapkan mampu memenuhi kebutuhan masyarakat yang membutuhkan motor yang efisien. Dengan kapasitas bagasi yang cukup besar.

Sangat disayangkan, motor ini justru dianggap sebagian masyarakat punya desain yang bongsor. Khususnya bagian ekor yang menurut banyak orang terlalu lebar dan besar.

Padahal di awal era kemunculannya di Indonesia, Karisma menyajikan inovasi yang  cukup menarik dikelasnya. Di mana motor ini sudah dilengkapi dengan indikator bensin non-jarum alias digital.

Hal itu nampaknya tidak membuat motor yang satu ini mampu diserap dengan baik dipasaran. Padahal, jika konsumen ingin mencari sebuah motor yang efisien, mesin bandel, dan bagasi luas. Sejatinya motor ini mampu menjawab kebutuhan.

 

2. Honda CS-1

Masih membahas mengenai jajaran produk gagal Honda, selanjutnya adalah Honda CS-1. Motor bebek yang satu ini masuk dalam kategori gagal lantaran kurang mampu diterima pasar dengan baik.

Pasalnya, banyak kalangan menganggap bahwa desain Honda CS-1 terbilang nggak jelas. Bebek bukan, motor sport juga bukan. Andai disebut bebek sport pun dirasa kurang pas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan